Minggu, 07 Juni 2015

Analisi Kebutuhan Hardware dan Software Server 2012



Tujuan Pembelajaran


  • Dapat mengetahu system requerment dari sistem operasi Windows Server 2012. 
  • Dapat mengetahui software (perangkat lunak) yang dapat digunakan client Windows Server 
  • Dapat mengetahui hardware (perangkat keras) yang dapat digunakan client Windows Server

Konsep Dasar 

Windows Server 2012 adalah sebuah sistem operasi untuk server yang di keluarkan oleh microsoft office.Windows Server 2012,sebelumnya berkode nama Windows Server 8, adalah versi terkini Windows Server. Windows Server 2012 merupakan versi server Windows 8 sekaligus pengganti Windows Server 2008 R2. Perangkat lunak ini tersedia untuk pengguna mulai 4 September 2012 dan seluruh dunia melalui berbagai saluran pada September 2012.

Analisis Kebutuhan Perangkat Keras Server 

  1. Server memiliki minimal memory 512 MB. 
  2. Server memiliki minimal proccessor 1,4 GHz 64 bit 
  3. Server memiliki minimal ruang pada hardisk 32 GB 
  4. Windows Server 2012 ini juga support untuk ethernet adapter type Gigabit (10/100/1000baseT) 
  5. Windows Server 2012 juga support dengan DVD drive (DVD Room eksternal)
Klasifikasi Upgrade Windows Server 2012

Kebutuhan Perangkat Keras Client untuk Windows Server 2012

Untuk dapat terhubung ke server dengan sistem operasi Windows Server 2012, sebuah client membutuhkan system requerment sendiri agar dapat terhubung dengan baik dan stabil. Berikut ini adalah system requerment untuk client dari server Windows Server 2012. 
  • Client harus memiliki minimal 1.4 GHz untuk proccessor 
  • Client harus memiliki minimal 1 GB RAM untuk memory 
  • Client harus memiliki minimal 1 GB ruang kosong untuk hardisk 
Untuk client yang menggunakan Mac OS memiliki sedikit perbedaan pada system requerment. Berikut ini adalah system requerment untuk clinet yang menggunakan Mac OS. 
  • Minimal Mac OS yang di gunakan adalah Mac OS X 10.5 (Leopard) 
  • Client harus memiliki minimal 1.4 GHz untuk proccessor 
  • Client harus memiliki minimal 1 GB RAM untuk memory 
  • Client harus memiliki minimal 1 GB ruang kosong untuk hardisk
Kebutuhan Perangkat Lunak Server untuk Windows 2012

Tidak semua apliksi atau perangkat lunak dapat terinstall pada windows server 2012. Berikut ini adalah beberapa aplikasi yang support untuk di install pada Windows server 2012. 

Aplikasi untuk Web Server 
  • IIS 
  • ASP.NET 4.5 
  • Apache 
Aplikasi untuk Databace Server 
  • MySQL 
Aplikasi untuk FTP 
  • IIS 7 
  • War FTP 
  • FileZila Server 
Aplikasi untuk Proxy Server 
  • AD FS 
  • Web Aplication Proxy (MS Proxy Server) 
  • Wingate 7 
Aplikasi untuk Email Server 
  • Mdaemon 
  • Microsoft Exchange 2013 
Analisis Kebutuhan Perangkat Lunak Client untuk Windows 2012 Untuk aplikasi atau perangkat lunak yang dapat di install pada client yang terhubung ke windows server 2012 sebnarnya tergantung dari kebutuhan si client itu sendiri. Berikut ini adalah software-software yang biasa di install pada cliet. 
  • .NET Framework 4.5 
  • FileZila Client 
  • Google Chrome 
  • Mozila Firefox 
  • Micosoft Office 
  • Libre Office
Analisis Kebutuhan Sistem Operasi Client untuk Windows 2012

Windows 7 
  • Windows 7 Home Basic SP1 (x86 and x64) 
  • Windows 7 Home Premium SP1 (x86 and x64) 
  • Windows 7 Professional SP1 (x86 and x64) 
  • Windows 7 Ultimate SP1 (x86 and x64) 
  • Windows 7 Enterprise SP1 (x86 and x64) 
  • Windows 7 Starter SP1 (x86) 
Windows 8 
  • Windows 8 
  • Windows 8 Professional 
  • Windows 8 Enterprise 
  • Windows 8.1 
Windows 8.1
  • Windows 8.1 Professional 
  • Windows 8.1 Enterprise 
Mac OS 
  • Mac OS X v10.5 Leopard 
  • Mac OS X v10.6 Snow Leopard 
  • Mac OS X v10.7 Lion 
  • Mac OS X v10.8 Mountain Lion




Share:

0 comments:

Posting Komentar

billydohanoktavian. Diberdayakan oleh Blogger.
Copyright © My Post My Thought | Powered by Blogger
Design by SimpleWpThemes | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com